Sabtu, 26 November 2011

Gulma Berdasarkan Habitatnya

1.       Alang-Alang ( Imperata Cylindrica L. Beauv.)
Keterangan: Bertunas panjang dan bersisik.
Manfaat: untuk  melindungi lahan kosong yang mudah tererosi.

2.       Putri Malu ( Mimosa pudica)
Keterengan: jika disentuh akan menguncup
Manfaat: melindungi lahan dari erosi

3.       Teki ( Cyperus rotundus L.)
Keterangan: tumbuh baik jika tersedia air yang cukup, toleran terhadap genangan, mampu bertahan pada kondisi kering.
Manfaat: sangat adaktif

4.       Rumput Bemuda ( Cynodon aethiopicus)
Keterangan: tumbuh di daerah yang bersuhu 30 derajat celcius
Manfaat: unutk rumpu lapangan sepak bola dan unutk obat.

5.       Bayam duri ( Amaranthus spinosus)
Keterangan: memiliki duri-duri
Manfaat untuk pewarna kain

0 Komentar:

Posting Komentar

Berlangganan Posting Komentar [Atom]

<< Beranda